Magic Word kali ini untuk memberdayakan diri untuk lebih baik, caranya ya belajar. Saat ilmu yang kita pelajari berbeda dari orang lain dan sangat dikuasai. Maka membuat orang lain takjub. Tidak semua orang bisa menyamai dan melebihi seseorang, tapi menjadi lebih paham duluan adalah cara menjadi berbeda.
Insya Allah Magic Word kali ini bisa memberdayakan diri kita menjadi semakin baik dan teruslah menemukan memotivasi diri dengan hal baik yang mudah.
No comments:
Post a Comment